Bahan Untuk Membuat :
- 1 kg udang besar, kupas, buang kulitnya.
- 1 mangga muda, kupas, potong-potong.
- 1 buah jeruk nipis, diambil airnya.
- 1 batang serai, dimemarkan.
- 2 lembar daun salam.
- 600 ml Santan encer.
- 200 ml santan kental.
- 100 g margarin.
- 1/2 sendok the merica.
- 1 sendok teh ketumbar.
- 1/2 sendok the pala, sendok teh jinten.
- 5 siung bawang merah.
- 3 siung bawang putih Garam secukupnya.
- Udang diungkep dengan air jeruk nipis beberapa menit.
- Panaskan margarin dan tumis udang hingga setengah matang.
- Sisa margarin dipakai menumis bumbu yang sudah halus sampai coklat dan harum.
- Masukkan daun salam, jahe, lengkuas dan serai, santan encer ke dalam tumisan bumbu masak hingga santan mendidih.
- Masukkan mangga muda dan udang hingga udang matang.
- Terahir tungai santan kental.
- Masak udang selama kurang lebih 5 menit.
- lalu angkat.
- Hidangkann panas-panas.
No comments:
Post a Comment